Selasa, 01 Desember 2009

Mengenal Obat Penurun Panas dan Penghilang Rasa Nyeri



APAKAH DEMAM ITU ?

DEMAM merupakan suatu gejala dan bukan merupakan penyakit, yang ditandai dengan kenaikan suhu tubuh lebih dari 37,2 °C pada pagi hari dan lebih dari 37,7 °C pada sore hari.


APAKAH NYERI ITU ?

NYERI merupakan suatu gejala yang menunjukkan adanya gangguan - gangguan di tubuh seperti peradangan, infeksi, dan kejang otot
Contoh : nyeri karena sakit kepala, nyeri haid, nyeri otot, nyeri karean sakit gigi, dll


ANJURAN

Bila anda demam lakukan tindakan :
  • banyak minum air putih ( 6 - 8 gelas sehari)
  • Istirahat cukup
  • kompres dengan air hangat

APA OBAT PENURUN PANAS ITU ?

Obat penurun panas (ANALGESIK) adalah obat yang dapat menurunkan temperatur tubuh pada saat demam
contoh : Parasetamol, Aspirin/ asetosal, Ibuprofen


APA OBAT PENGHILANG NYERI ITU ?

Obat penghilang rasa nyeri (antipiretik) adalah obat yang mengurangi atau melenyapkan nyeri tanpa menghilangkan kesadaran.
Contoh : Antalgin, parasetamol, aspirin, ibuprofen


PERHATIAN
Obat penurun panas dan obat penghilang rasa nyeri sebaiknya diminum setelah makan
Baca aturan pakai dengan benar
Lihat tanggal kadaluarsa obat




=========================
(note by Dit. Bina Farmasi Komunitas & Klinik, Ditjen Binfar dan Alkes, Depkes RI)



0 komentar:

Untuk mendapatkan informasi mengenai obat hubungi APOTEKER anda
Bila Sakit berlanjut segera hubungi DOKTER

Me & My Colleague


Profesi saya adalah Apoteker. Saat ini bekerja sebagai staf Instalasi Farmasi RSU Provinsi NTB , Mataram-Indonesia.

2. Hefrida Lutfiana, M. ClinPharm, Apt.

Beliau adalah senior saya a.k.a Kakak kelas di Fakultas Farmasi Universitas Airlangga Surabaya. Apoteker di Gudang Farmasi Kabupaten Dompu, NTB.

You Will when You Believe in Allah :)

  © Blogger templates ProBlogger Template by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP